Sekarany, Nur Djati and Hartono, Dustin Arroufi Adiapti (2024) Analisa Kebutuhan Bahan Timbunan Pada Konstruksi Corrugated Steel Plate STA 1+225 Interchange Tanjung Pura Proyek Pembangunan Jalan Tol Binjai – Pangkalan Brandan Zona IV (lokasi : TA2023TKJJ15-17). Diploma thesis, Politeknik Pekerjaan Umum.
PERSETUJUAN-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (613kB)
COVER-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (636kB)
LEGALITAS-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (1MB)
ABSTRAK-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (904kB)
BAB I-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (1MB)
BAB II-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB) | Request a copy
BAB III-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
BAB IV-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (3MB) | Request a copy
BAB V-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (826kB)
DAFTAR PUSTAKA-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Download (646kB)
LAMPIRAN-Nur Djati Sekarany-202015-Dustin A A Hartono-202017-Tugas Akhir-2023.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (871kB) | Request a copy
Abstract
Pada pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) diterapkan
Corrugated Steel Plate (CSP) sebagai terobosan baru untuk underpass. CSP STA 1+225 Interchange Tanjung Pura Proyek Pembangunan Jalan Tol Binjai – Pangkalan Brandan Zona IV terletak di bawah mainroad sehingga memerlukan tanah timbunan biasa pada bagian atasnya. Penelitian ini bertujuan untuk merencanakan volume kebutuhan bahan timbunan, kebutuhan alat berat, dan schedule penggunaan alat berat. Analisa produktivitas alat yang digunakan mengacu pada Permen PU No. 1 Tahun 2022 tentang Penyusunan Perkiraan Biaya Pekerjaan Konstruksi Bidang PUPR. Dalam pekerjaan CSP dibutuhkan
perhitungan volume tanah timbunan biasa dan analisa perhitungan kebutuhan alat. Alat berat yang digunakan antara lain Dump Truck Mitsubishi dengan kapasitas 10 ton, Bulldozer Komatsu D85E SS kapasitas 155 HP, Vibratory roller Caterpillar CS-533E kapasitas 10,4 Ton, dan water tank Mitsubishi dengan kapasitas 5000 L. Masing-masing alat memiliki kapasitas produksi sebesar 7,60 m3/jam untuk dump
truck, 31,83 m3/jam untuk bulldozer, 162,7 m3/jam untuk vibratory roller, dan 71,14 m3/jam untuk water tank. Sesuai dengan master schedule diperlukan waktu 12 hari untuk menyelesaikan pekerjaan timbunan dengan alat 5 unit dump truck, 1 unit dozer, 1 unit vibratory roller, dan 1 unit water tank.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Contributors: | Contribution Name NIDN/NIDK Email UNSPECIFIED Utomo, Adityo Budi UNSPECIFIED UNSPECIFIED |
Uncontrolled Keywords: | Corrugated Steel Plate, timbunan, alat, schedule |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Program Studi Teknologi Konstruksi Jalan Dan Jembatan > Teknologi Konstruksi Jalan Dan Jembatan D3 |
Depositing User: | Ainun Hapsari |
Date Deposited: | 31 Jan 2024 06:33 |
Last Modified: | 31 Jan 2024 06:33 |
URI: | http://eprints.politeknikpu.ac.id/id/eprint/410 |